Jimpitan
Poniman seorang petani singkong yang sedang menjalankan tugas pos ronda bersama salah satu warga. Poniman mendapatkan tugas untuk mengumpulkan jimpitan (beras). Keesokan harinya, Poniman sarapan dengan bubur, masalahnya bubur itu dimasak menggunakan beras jimpitan RT. Poniman menjual hasil panen singkongnya dan membeli beras pengganti, namun terjatuh dari sepedanya.